berita

Category

28 September 2019 momentum kampanya global memperingati Hari Rabies Sedunia. Menjadi salah satu masalah kesehatan masyarakat, tepatnya merupakan penyakit zoonosis yang menyerang sistem saraf pusat, sehingga dapat menyebabkan kematian pada manusia dengan CFR (Case Fatality Ratei) 100%. Peringatan Hari Rabies Sedunia dilakukan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan pencegahan dan pengendalian penyakit rabies. Hari Rabies Sedunia...
Read More
FKM NEWS – Atmosfer acara wisuda periode September Universitas Airlangga (UNAIR) masih bisa dirasakan sampai sekarang. Melalui acara tersebut, UNAIR berhasil mewisuda 3.636 lulusan yang berasal dari seluruh fakultas, termasuk fakultas kesehatan masyarakat (FKM). Banyak orang awam yang menganggap lulusan kesehatan masyarakat hanya bisa bekerja di puskesmas atau rumah sakit. Namun sebenarnya, banyak prospek kerja...
Read More
FKM NEWS – Basic Training of Public Health (BToPH) merupakan kegiatan orientasi jurusan bagi mahasiswa baru kesehatan masyarakat. Puncak kegiatan itu telah diselenggarakan pada Sabtu hingga Minggu tanggal 21-22 September 2019 di Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Airlangga (UNAIR). Banyak kegiatan yang bermanfaat dalam orientasi jurusan tersebut, salah satunya adalah sharing alumni. Tujuan kegiatan itu...
Read More
FKM NEWS – Sejak isu kenaikan iuran Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan tersiar bulan Agustus lalu, kini kabar burung tersebut terus menjadi pembahasan hangat publik. Pasalnya, iuran BPJS dipastikan akan bertambah dan berlaku mulai 1 Januari 2020 mendatang. Bila dilihat, jumlah iuran BPJS memang dirasa terlalu kecil untuk menutup defisit yang diperkirakan mencapai Rp...
Read More
FKM NEWS – Mahasiswa FKM UNAIR turut serta dalam aksi Surabaya Menggugat di depan Gedung DPRD Jatim (26/9). Bersama dengan mahasiswa fakultas lainnya, mahasiswa FKM bergelora menyuarakan ketidakadilan rakyat. Tulisan satire karya mahasiswa FKM diwujudkan dalam slogan-slogan ala meme lucu. Hal itu cukup memperlihatkan betapa situasi Indonesia kini sedang tidak sehat. Beberapa meme lucu tersebut...
Read More
FKM NEWS – DAI BEM FKM UNAIR mengadakan Al Kautsar pada (24/09/2019) di Aula Sumarto. Al Kautsar merupakan sebuah kajian keislaman yang rutin diadakan 4 hingga 5 kali dalam satu tahun. Al Kautsar diadakan sebagai upaya meningkatkan wawasan keislaman dan memberikan motivasi pada mahasiswa FKM UNAIR. “Tujuan dari Departemen Syiar BEM FKM UNAIR mengadakan Al Kautsar ialah untuk dapat menyebarluaskan ilmu keislaman,” terang Aggara Widyartanto selaku Ketua Pelaksana Al-Kautsar. Mahasiswa FKM angkatan 2017 tersebut mengatakan tema...
Read More
FKM NEWS – Rangkaian aksi para mahasiswa yang dilaksanakan pada Kamis (26/9/19) di depan kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Jawa Timur berjalan dengan lancar. Aksi itu di ikuti oleh hampir seluruh mahasiswa yang berada di Jawa Timur. Tidak hanya di ikuti oleh kampus yang berada di Surabaya, namun kampus yang berada di luar Surabayapun...
Read More
FKM NEWS –  Pendekatan kepada pelanggan PSK sebagai paya pencegahan penyebaran HIV AIDS sulit dilakukan. Sehingga dapat dilakukan pendekatan kepada masyarakat secara umum. Diantaranya dapat dilakukan dengan cara ceramah, testimoni penderita HIV, testimoni pasien narkoba yang terkena HIV, seminar anti HIV dan lain sebagainya. “Kita bisa melakukan ceramah HIV secara umum seperti seminar ancaman HIV...
Read More
FKM NEWS – Menurut Kemenkes, pada April-Juni 2018, sebanyak 59% laki-laki menderita penyakit HIV. Dan sebagaimana dijelaskan sebelumnya, bahwa kelompok usia produktif (25-49 tahun) merupakan kelompok terbanyak yang menderita HIV/AIDS. Pada usia tersebut, sebagian besar  orang telah memiliki pasangan. Sehingga, ketika seorang suami menjadi pelanggan, maka suami tersebut kemungkinan besar dapat menularkan penyakit tersebut pada istri...
Read More
FKM NEWS – Departemen Kajian Strategis BEM FKM UNAIR menyelenggarakan Diskusi Bareng pada Rabu (25/09/2019) yang bertempat di Gazebo Taman FKM dan diikuti oleh sejumlah mahasiswa. Anis Wulandari, S.KM, mahasiswa S2 Administrasi dan Kebijakan Kesehatan (AKK), dipilih sebagai moderator sekaligus pemateri pada diskusi tersebut. Isu yang beredar beberapa waktu terkahir tentang tuntutan sejumlah pihak termasuk...
Read More
1 24 25 26 27 28 52

Registrasi Uji Etik Penelitian Kesehatan

Download Buku Elektronik

Jurnal Elektronik Unair

Repositori Unair