berita

Category

Dinas Kesehatan Kota Surabaya menyelenggarakan pemeriksaan tekanan darah gratis secara serentak di 66 Rumah Sakit dan 15 Perguruan Tinggi se- Kota Surabaya pada hari Rabu (17/05). Kegiatan tersebut dilaksanakan dalam rangka memperingati Hari Hipertensi Sedunia, dimana Fakultas Kesehatan Masyarakat menjadi salah satu lokasi yang dipilih. Bersama dengan Puskesmas Mulyorejo sebagai tim pelaksana, kegiatan ini dimulai...
Read More
FKM Luluskan Doktor ke-127 Program studi Doktor Ilmu Kesehatan Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Airlangga meluluskan doktor ke-127 pada Ujian Doktor Terbuka, Rabu (10/5). Lulusan doktor ke-127 atas nama Mundakir dengan judul disertasi “Strategi Model Faster Learning Organization (FLO) Sebagai Upaya Peningkatan Pelayanan Keperawatan Holistik berbasis Teori Modeling Role Modelling (MRM)”. “Selama ini pelayanan keperawatan masih berorientasi pada aspek...
Read More
Program GELIAT  UNAIR (Gerakan Peduli Ibu dan Anak Sehat Universitas Airlangga) yang merupakan program kerjasama antara Universitas Airlangga dan  UNICEF untuk mengurangi kematian Ibu hamil dan bayi di Surabaya menarik perhatian Dr. Mohammad Afzal Mahmood dari Universitas Adelaine, Australia.  Secara khusus Dr. Afzal datang  ke Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Airlangga untuk menjajaki kemungkinan kerjasama dengan GELIAT. “Beliau...
Read More
  Memasuki pertengahan semester genap Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) UNAIR mengawali perkuliahan dengan kuliah tamu. Mengangkat materi “Global Health”,  kuliah tamu yang bertempat di Aula Soemarto tersebut, disampaikan oleh   Dr. Yaswant Pathak dari University of South Florida. Kuliah tamu ini diikuti oleh perwakilan dari mahasiswa S1, S2, S3, dan dosen dilingkungan FKM Universitas Airlangga. Pada...
Read More
Program studi Doktor Ilmu Kesehatan Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Airlangga meluluskan doktor ke-126 pada Ujian Doktor Terbuka, Kamis (04/5). Lulusan doktor ke-126 atas nama Apik Indarty Moedjiono dengan judul disertasi “Perilaku Kesehatan Ibu Hamil dan Bersalin Pada Wanita Menikah Dengan Kehamilan Tidak Direncanakan Dan Kehamilan Direncanakan” “Hambatan menggunakan kontrasepsi, keinginan kesuburan dan kerentanan dirasakan untuk hamil berpengaruh terhadap...
Read More
Mahasiswa Universitas Airlangga mengikuti kegiatan bakti sosial di Pulau Masalembu, Sumenep, salah satu daerah 3T (terdepan, terluar, dan tertinggal) di Jawa Timur. Mahasiswa tersebut adalah Anca Laika, mahasiswa semester empat Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) UNAIR. Anca berangkat bersama beberapa sukarelawan eks. peserta Ekspedisi Nusantara Jaya 2016, ekspedisi yang diselenggarakan oleh Kementerian Koordinator Maritim dan Sumber...
Read More
Program Gerakan Peduli Ibu Hamil dan Anak Sehat (GELIAT) mendapatkan dukungan dari berbagai pihak, termasuk UNICEF. Organisasi Perserikatan Bangsa-Bangsa yang bertanggung jawab terhadap anak-anak kembali menyampaikan apresiasinya kepada program yang didirikan untuk mengurangi angka kematian ibu dan anak. “Ini program yang menarik, GELIAT ini bisa menekan angka kematian khususnya di Surabaya,” tutur Direktur Regional Asia...
Read More
 Berkat kegigihannya dalam belajar, Chyntia Winny Widayanti, S.KM., berhasil meraih predikat sebagai wisudawan terbaik S-1 Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Airlangga, dalam wisuda periode Maret 2017. Ia lulus dengan meraih IPK 3,88. Chyntia menulis skripsi berjudul “Kepatuhan Dokter Penanggung Jawab Pelayanan dalam Pengisian Surat Rujukan Balik Berdasarkan Enam Dimensi Table of Eleven (Studi di Instalasi...
Read More
Peneliti Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Airlangga dan United Nations for Children Fund (UNICEF) yang bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Pemerintah Provinsi Jawa Timur, memaparkan hasil survei mengenai implementasi imunisasi dalam acara Pertemuan Koordinasi Tokoh Agama di wilayah High Risk Communities, Sabtu (18/3). Acara yang diselenggarakan di Hotel Elmi tersebut dihadiri oleh 55 orang yang terdiri...
Read More
Peneliti Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Airlangga dan United Nations for Children Fund (UNICEF) yang bekerja sama dengan Dinas Kesehatan Pemerintah Provinsi Jawa Timur, memaparkan hasil survei mengenai implementasi imunisasi dalam acara Pertemuan Koordinasi Tokoh Agama di wilayah High Risk Communities, Sabtu (18/3). Acara yang diselenggarakan di Hotel Elmi tersebut dihadiri oleh 55 orang yang terdiri...
Read More
1 45 46 47 48 49 52

Registrasi Uji Etik Penelitian Kesehatan

Download Buku Elektronik

Jurnal Elektronik Unair

Repositori Unair