Pencegahan

Tag

FKM NEWS –   Demam Berdarah Dengue (DBD) merupakan penyakit infeksi yang disebabkan oleh virus Dengue dan ditularkan melalui gigitan nyamuk Aedes aegypti.  DBD banyak dijumpai di daerah tropis dan subtropis seperti Indonesia. Terdapat beberapa faktor yang mempengaruhi munculnya DBD. Diantaranya adalah rendahnya kekebalan tubuh masyarakat; kepadatan jentik nyamuk atau populasi nyamuk penular yang banyak ditemukan...
Read More
FKM NEWS – Coronaviruses (CoV) termasuk keluarga besar virus yang menyebabkan penyakit pernapasan mulai dari flu biasa hingga penyakit pernapasan yang lebih parah seperti penyakit Middle East Respiratory Syndrome (MERS) yang disebabkan oleh virus Middle East respiratory syndrome coronavirus (MERS-CoV) dan Severe Acute Respiratory Syndrome (SARS) yang disebabkan oleh virus severe acute respiratory syndrome coronavirus...
Read More
FKM NEWS – Jawa Timur merupakan provinsi kedua setelah Jakarta dengan angka kejadian HIV tertinggi di Indonesia. Sehingga, upaya pencegahan dan penanggulangan penyakit tersebut perlu difokuskan tidak hanya pada kelompok berisiko, namun juga pada khalayak umum termasuk pelajar. Kepada kelompok berisiko, dapat dilakukan beberapa hal. Seperti melakukan pendekatan pada perkumpulan waria, perkumpulan gay, dan PSK...
Read More

Registrasi Uji Etik Penelitian Kesehatan

Download Buku Elektronik

Jurnal Elektronik Unair

Repositori Unair